Strategi penerapan manajemen risiko pada PTPN XII (Persero) adalah
a. Membentuk struktur manajemen risiko yang efektif
b. Mengintegrasikan manajemen risiko ke dalam proses bisnis perusahaan
c. Mengintegrasikan manajemen risiko dalam budaya dan nilai-nilai perusahaan
d. Melakukan koordinasi dan melaporkan hasil evaluasi penerapan manajemen risiko secara berkala.